SRAGEN< Nusragenonline- Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama (PCNU) Kabupaten Sragen menggelar Rapat Koordinasi (Rakor) Pembentukan Satuan Tugas (Satgas) Gerakan Keluarga Maslahah Nahdlatul Ulama (GKMNU) dan Kader Desa.
Kegiatan dilaksanakan di gedung KPRI Kecamatan Sragen kota, Senin (31/06). Hadir dalam acara tersebut ketua tanfidiyah PCNU Sragen KH Sriyanto bersama Jajaran Syuriah dan MWCNU se-Kabupaten Sragen bersama banom-banomnya.
Hadir sebagai narasumber KH Kholison mewakili satgas GKMNU Provinsi Jawa Tengah.
